Berikut kisi-kisi dan refrensi materi dan latihan soal
No. | Elemen | Indikator Soal | Nomor |
---|---|---|---|
1. | BK (Berpikir Komputasional) | Suatu kemampuan berpikir untuk menyelesaikan suatu permasalahan secara menyeluruh, logis, dan teratur (lks hal 10 no 2) | 1 |
Jenis diagram yang mewakili suatu algoritma, alur kerja atau proses, yang menunjukkan langkah-langkah sebagai kotak berbagai jenis, dan urutannya dengan menghubungkannya dengan panah. (lks hal 10 no 3) | 2 | ||
Ada empat prinsip berpikir komputasi menyebutkan salah satunya (lks hal 10 no 4) | 3 | ||
Merupakan pemecahan masalah atau sistem yang kompleks menjadi bagian-bagian yang lebih kecil dan lebih mudah pemecahannya (lks hal 10 no 5) | 4 | ||
Istilah pseudocode yang mengatur komputer untuk menyimpan atau menyetor nilai kapanpun diperlukan. (lks hal 10 no 9) | 5 | ||
Langkah-langkah atau aturan sederhana ini digunakan untuk memprogram komputer untuk membantu memecahkan masalah yang kompleks dengan cara terbaik. (lks hal 10 no 10) | 6 | ||
Menemukan bug dalam algoritma dan memperbaikinya untuk memastikannya berfungsi tanpa kesalahan yang dilakukan pada tahap apa (lks hal 10 no 11) | 7 | ||
Flowchart mengalir dari mana (lks hal 11 no 15) | 8 | ||
Jika A terjadi maka lakukan B, jika tidak maka lakukan C, pseudocode yang digunakan dalam perintah ini (lks hal 11 no 16) | 9 | ||
Pseudocode yang memberi tahu mereka saat pernyataan atau instruksi selesai. Lakukan ini dengan menulis apa (lks hal 11 no 20) | 10 | ||
2 | TIK (Teknologi Komunikasi & Informatika) | Untuk membuat gambar seperti di samping, kita dapat menggunakan fasilitas apa (lks hal 21 no 1) | 11 |
Jika kita ingin mengonversi gambar yang dipilih menjadi terang dan buram, atau sedikit transparan pada image Control, apa yang digunakan (lks hal 21 no 5) | 12 | ||
Saat ingin memutar gambar pada program aplikasi MS Word, apa yang digunakan | 13 | ||
Berikut pembahasannya tentang cara membuatnya menggunakan fasilitas apa (lks hal 21 no 7) | 14 | ||
Jika kita akan mencetak dokumen ke kertas, menggunakan perintah apa (lks hal 21 no 10) | 15 | ||
Gambar ikon di samping berfungsi untuk apa (lks hal 23 no 1) | 16 | ||
Gambar ikon di samping digunakan untuk apa(lks hal 23 no 2) | 17 | ||
Pilihan yang dibuat untuk memberi garis di antara kolom (lks hal 23 no 3). | 18 | ||
Jika di kotak dialog Insert Table kita membuat pilihan Number of Columns: 5 dan Number of Rows: 3 (lks hal 23 no 5) | 19 | ||
Untuk menampilkan dokumen berdasarkan pilihan pembesaran layar , menggunakan sub menu apa (lks hal 23 no 7) | 20 | ||
Pada gambar di samping digunakan untuk apa (lks hal 23 no 8) | 21 | ||
Gambar di samping berfungsi untuk apa (lks hal 23 no 10) | 22 | ||
Surel atau email yang tidak sampai ke penerima disebabkan oleh apa (lks hal 24 no 17) | 23 | ||
Suatu dokumen berakhiran jpg. Berarti file tersebut berupa apa (lks hal 24 no no 19) | 24 | ||
Perangkat lunak pengolah angka ditunjukkan dengan nomor berapa dalam contoh perangkat lunak berikut (lks hal 24 no 20) | 25 | ||
3. | SK (Sistem Komputer) | Menyebutkan 4 komponen penting hardware komputer (lks hal 42 no 1) | 26 |
Menyebutkan alat yang termasuk alat proses pada komputer (lks hal 42 no 3) & (lks hal 42 no 5) | 27,28 | ||
Menyebutkan dari pengertian alat input komputer (lks hal 42 no 7) | 29 | ||
Menyebutkan gambar alat input komputer (lks hal 42 no 8) | 30 | ||
Menyebutkan fungsi alat penyimpanan sementara pada komputer (lks hal 43 no 16) dan alat penyimpanan data (flashdrive, hardisk, ssd) | 31,33 | ||
Menyebutkan gambar alat output komputer (gambar alat output pencetak dokumen) | 32 | ||
Menyebutkan fungsi dari ALU pada komputer (lks hal 43 no 15) | 34 | ||
Menyebutkan gambar alat penyimpanan komputer (lks hal 43 no 18) | 35 | ||
Menyebutkan fungsi dari gambar alat penyimpanan komputer (lks hal 28 poin 4 hardisk) | 36 | ||
Menyebutkan fungsi dari gambar alat output komputer (fungsi layar/monitor) (lks hal 29 bagian c.Perangkat keras Keluaran) | 37 | ||
4 | JKI (Jaringan Komputer Internet) | Menyebutkan syarat – syarat membangun suatu web (lks hal 58 no 1) | 38 |
Menyebutkan pengertian dari web statis (lks hal 58 no 3) | 39 | ||
Menyebutkan perangkat keras yang dibutuhkan untuk membangun sebuah web (lks hal 58 no 5) | 40 | ||
Menyebutkan kepanjangan dari HTML (lks hal 58 no 6) | 41 | ||
Menyebutkan pengertian dari browser (lks hal 46 bagian A Browser) | 42 | ||
Menyebutkan gambar ikon dari browser internet (lks hal 46-47 macam-macam browser) | 43,44,45,46 | ||
Menyebutkan pengertian dari CMS (lks hal 53 bagian G Content management System) | 47 | ||
Menyebutkan objek yang dapat diinput pada tag HTML (lks hal 50 atau lks hal 58 no 7) | 48 | ||
Menyebutkan pengertian dari atribut HTML (lks hal 58 no 8) | 49 | ||
Menyebutkan macam – macam browser (lks hal 5 (lks hal 46 s.d 47 nama macam-macam browser) | 50 |